Membaca-Seputar-Teknologi-Terbaru

Cara Jitu Memperpendek Link yang Mudah, Pelajar Wajib Tahu!

Memperpendek-Link

Kebanyakan orang membutuhkan cara memperpendek link karena cukup merepotkan saat ingin menuliskannya. Dengan demikian, Anda tidak perlu repot ketika dalam keadaan tidak dapat melakukan copy paste terhadap link tersebut.

Memang, link atau yang juga populer dengan sebutan URL tersebut merupakan sekumpulan karakter yang rumit untuk dituliskan. Sehingga langkah-langkah untuk memperpendek link gratis ini akan sangat membantu Anda.

3 Tutorial Untuk Memperpendek Link yang Mudah

Memperpendek-Link

Mungkin suatu hari Anda ingin membagikan situs yang penting untuk berbagai macam pekerjaan penting dan mendesak. Sayangnya link dari alamat situs tersebut sangat panjang sehingga terlihat kurang nyaman tampilannya.

Beberapa langkah memperpendek link berikut ini dapat anda terapkan saat membutuhkannya:

  1. Bitly

Kebanyakan pengguna internet tidak asing dengan Bitly yang merupakan situs web gratis untuk mempersingkat link. Selain gratis desain antarmuka yang terdapat pada situs ini juga sederhana dan ramah pengguna.

Tidak heran kalau para guru atau mahasiswa sering merekomendasikannya kepada para pelajar yang ingin melakukan trik yang satu ini. Selain mudah, juga sangat menguntungkan karena tidak memungut biaya alias gratis.

Step demi step memperpendek link Bitly yang dapat Anda lakukan adalah sebagai berikut:

  • Langkah pertama adalah harus menyalin terlebih dahulu tautan yang ingin Anda buat lebih singkat tersebut.
  • Setelah itu Anda harus membuka browser yang biasa Anda gunakan untuk membuka situs web Bitly.
  • Setelah itu tempelkan url atau link dari yang sudah anda salin sebelumnya ke kotak yang sudah ada pada situs tersebut.
  • Lanjutkan proses dengan mengetuk menu shorten dan tunggu sampai proses pemendekan selesai.

Apabila semua langkah tersebut sudah selesai maka link akan berubah pendek dan Anda tinggal menyalinnya untuk membagikan. Cara ini termasuk cara yang paling praktis dan efektif untuk Anda gunakan saat membutuhkannya.

  1. Tinyurl

Masih ada lagi situs web yang tidak kalah recomended untuk Anda yang membutuhkan langkah memperpendek link ini. Anda dapat mencoba situs web Tinyurl yang tidak hanya gratis, namun juga ramah pengguna karena mudah digunakan.

Step-step yang harus Anda lakukan untuk mempersingkat link dengan cara ini adalah sebagai berikut:

  • Langkah pertama salin tersebut link yang ingin anda bagikan dalam bentuk singkat tersebut.
  • Setelah itu Anda harus membuka browser yang biasa Anda gunakan untuk membuka situs web Tinyurl.
  • Lanjutkan dengan menemukan kotak pada tampilan layar perangkat untuk menempelkan tautan yang sudah Anda salin sebelumnya.
  • Anda dapat membuat kata-kata custom untuk membuat link tersebut unik.
  • Jika sudah selesai, maka langkah selanjutnya adalah mengetuk tombol “Make Your TinyURL” untuk melanjutkan proses.
  • Tunggu sebentar sampai proses pemendekan link selesai, dan Anda siap menyalinnya.
  1. BL.ink

Tutorial memperpendek link kali ini tidak jauh berbeda dengan dua langkah sebelumnya. Selain mudah digunakan juga sama-sama tidak berbayar sehingga sangat cocok untuk pelajar yang ingin menghemat uang sakunya.

Step demi step dibawah ini dapat Anda lakukan secara urut agar dapat mempersingkat link dengan mudah:

  • Langkah pertama adalah harus menyalin terlebih dahulu tautan yang ingin Anda buat lebih singkat tersebut.
  • Setelah itu Anda harus membuka browser yang biasa Anda gunakan untuk membuka situs web BLink.
  • Sama dengan dua tutorial sebelumnya, Anda dapat menempelkan tautan yang sudah tersalin ke kotak yang muncul.
  • Klik menu shorten untuk melanjutkan proses sampai selesai, sehingga link menjadi lebih singkat untuk Anda salin.

3 tutorial untuk memperpendek link tersebut dapat Anda pilih yang paling mudah dan nyaman prosesnya. Sehingga Anda berhasil membuat link yang tadinya sangat panjang tersebut menjadi lebih pendek dan nyaman untuk disalin atau dibagikan.

becomingabombshell.com